Category Archives: Berita

PKL, Mahasiswa Kesmas Ajak Masyarakat Mengolah Sampah

Surabaya – Mahasiswa angkatan 2018 Program Studi Kesehatan Masyarakat (Kesmas) Unusa melakukan Praktik Kerja Lapangan (PKL) di kawasan Kelurahan Kendangsari, Kecamatan Tenggilis Mejoyo, Surabaya. Mereka mengajak masyarakat di dua RW Kelurahan itu untuk mengelola sampah melalui pembuatan Bank Sampah. Ini dilakukan sebagai salah satu cara untuk mencegah penumpukkan sampah di wilayah itu.Ketua Pelaksana PKL, Farikha […]

Gelar Webinar Manajemen Pelayanan dan Asuhan Keperawatan Pasien Covid-19

Surabaya – Ada banyak persoalan dalam merawat pasien terpapar virus corona. Dalam upaya berbagai pengalaman inilah Himpunan Mahasiswa (Hima) Ners Unusa bersama dengan mahasiswa Ners RS Mitra Keluarga menggelar webinar tentang Manajemen Pelayanan dan Asuhan Keperawatan pada Pasien Covid-19 di Rumah Sakit, Minggu (14/3).Empat narasumber dihadirkan untuk berbagi pengalaman itu, masing-masing Supriyati Nisfil L.A, S.Kep; […]

BEM Gelar Webinar Kepemimpinan Masa Kini

Surabaya – Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Unusa menggelar Webinar Kepemimpinan Leadership In One Showing, dengan mengangkat tema Pemimpin Masa Kini: Adaptif, Kolaboratif, dan Progresif, Sabtu (13/3).Acara ini menghadirkan dua narasumber, Dheatantra Dimas Wibisono dari Universitas Trisakti Jakarta dan Anjar Pramono, tokoh inspiratif mahasiswa Universitas Brawijaya Malang.Dalam sambutannya, Wakil Rektor 2 Unusa, Ir. Muhammad Faqih, M.SA., […]

Kalahkan Ratusan Peserta Dua Mahasiswa K3 Raih Juara Satu Safety Festival 2021

Surabaya – Dua mahasiswa dari Prodi D-IV K3 (Keselamatan dan Kesehatan Kerja) Unusa masing-masing Muhammad Ilham Rizqi Dermawan dan Nur Muhammad Nuzulul Syufi meraih juara satu kategori video mahasiswa di acara Safety Festival 2021 yang digelar oleh Universitas Bali Internasional. Melalui video berjudul Kalau Bukan Kita, Siapa Lagi?” menjadikan keduanya berhasil mengalahkan ratusan peserta dari […]

Ajak Masyarakat Buat Handsanitizer dari Bahan Alami

Surabaya – Himpunan Mahasiswa (Hima) Program Studi D3 Keperawatan Unusa mengedukasi ibu-ibu di kawasan Karangrejo Sawah RT 06 RW 3 Surabaya untuk membuat handsanitizer dari bahan alami. Anggota Pengabdian Kesehatan Masyarakat Hima D3 Keperawatan Unusa, Pramesti Anggraeni, menjelaskan, pengabdian yang dilakukannya itu adalah bagian dari antisipasi untuk pencegahan terhadap penyebaran virus corona yang hingga kini […]

Kuliah, Kerja, dan Prestasi

Profil Mahasiswa BerprestasiMuhammad Ilham Rizqi Dermawan Surabaya – Meskipun dalam kondisi kerja menjadi seorang barista, tak membuat pria ini putus semangat untuk kuliah. Bahkan, ia bisa menyeimbangkan antara kuliah, kerja dan prestasi. Muhammad Ilham Rizqi Dermawan namanya, mahasiswa Program Studi (Prodi) D-IV Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) memiliki segudang prestasi. […]

Peringati Women’s International Day, Mahasiswa S1 Keperawatan Unusa Wakili Klibur Muslimah Timor Leste

Salah satu mahasiswa Program Studi (Prodi) S1 Keperawatan Fakultas Keperawatan dan Kebidanan (FKK) Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) asal Timor Leste, Koiru Nisa Ramos Corta mewakili organisasi Klibur muslimah Timor Leste dalam memperingati Women’s International Day 2021. Nisa menjelaskan, Women’s International Day merupakan salah satu bentuk persamaan gender antara perempuan dengan laki-laki. Hal ini dapat […]

Pererat Kerja Sama, Unusa dan Unzah Gelar Workshop TOEFL ITP Secara Daring

Surabaya – S1 Pendidikan Bahasa Inggris (PBI) Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa), Unusa Language Center (ULC), dan Fakultas Tadris Umum Universitas Zainul Hasan (Unzah) Probolinggo menggelar workshop TOEFL ITP secara daring, Senin (8/3). Kegiatan ini sebagai salah satu bentuk mempererat kerja sama antara Unusa dengan Unzah. Dalam acara tersebut, Rektor Unusa, Prof. Dr. Ir. Achmad […]

Ajak Pahami Penanganan Pasien hingga Jenazah Covid-19, Hima S2 Keperawatan Terapan Gelar Seminar Keperawatan

Surabaya – Himpunan Mahasiswa (Hima) Program Studi S2 Keperawatan Terapan, Fakultas Keperawatan dan Kebidanan (FKK) Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) menggelar Seminar Keperawatan yang mengusung tema Keperawatan pada Pasien dengan Gangguan Sistem Hematologi dan Onkologi yang Terkonfirmasi Covid 19. Dalam acara tersebut menghadirkan beberapa narasumber, yakni Rudi Hartono, S.Kep.Ns, (Perawat IPCN RSPAL Dr. Ramelan Surabaya), […]

Dosen dan Mahasiswa FKK Berbagi Kebutuhan Pokok di Kampung Nelayan, Kota Surabaya

Di masa pandemi Covid-19 ini, banyak masyarakat yang terkena dampaknya. Bukan hanya dampak kesehatan tapi ekonomi. Dampak ekonomi justru yang membuat masyarakat semakin tak berdaya karena semakin banyak yang tidak memiliki pekerjaan. Karena itu, masyarakat terutama yang mampu dituntut untuk lebih peka dan peduli agar bisa membantu sesamanya terutama mereka yang terkena dampak pandemi. Seperti […]