Surabaya – Ketua LPTNU, Prof. H. Mohamad Nasir, Ph.D., Ak. menilai jika perkembangan perpustakaan di era digital sangat diperlukan sebagai penunjang kebutuhan informasi para pemustaka di masa normal baru. Adanya pandemi ini membuat, pemustaka sudah mempersiapkan langkah baru untuk melayani mahasiswa dalam mencari referensi yang dibutuhkan. “Sehingga dapat terintegrasi dengan semua bagian yang ada di […]
Tag Archives: Perpustakaan Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa)
Surabaya – Peringati dies natalis Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) ke-7 tahun, Perpustakaan Unusa menggelar webinar perkembangan perpustakaan dalam masa normal baru, Senin (20/7). Dalam acara ini akan diisi oleh Keynote Speech Prof. H. Mohamad Nasir, Ph.D., Ak. yang merupakan Ketua LPTNU, narasumber seperti Dra. Labibah Zain, MLIS yang merupakan Kepala Perpustakaan Universitas Islam Negeri […]
Surabaya – Perpustakaan Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) menggelar diskusi online tentang mendeley class guna cegah plagiat dalam pembuatan Jurnal atau Skripsi, yang dilakukan melalui aplikasi Zoom hingga Youtube, Rabu (15/7). Pemateri Diskusi online Mendeley Class, Aditya Prayuda Rachmadani, S.IIP menjelaskan diskusi ini untuk memberikan pengertian kepada peserta tentang aplikasi Mendeley untuk membantu dalam penyusunan […]
Surabaya – Perpustakaan Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) bersama dengan Forum Perpustakaan Perguruan Tinggi Indonesia (FPPTI) Jawa Timur dan Asosiasi Perpustakaan Perguruan Tinggi Nahdlatul Ulama (APPTNU) sukses menggelar Webinar digital marketing at library, Senin (11/5). Ketua pelaksana Kegiatan Webinar Digital Marketing at Library, Yeni Fitria Nurahman, S.IIP menjelaskan, acara webinar sukses digelar. Kesuksesan tersebut terlihat […]
Surabaya – Perpustakaan Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) bersama dengan Forum Perpustakaan Perguruan Tinggi Indonesia (FPPTI) Jawa Timur dan Asosiasi Perpustakaan Perguruan Tinggi Nahdlatul Ulama (APPTNU) menggelar webinar digital marketing at library, Senin (11/5). Acara ini akan dibuka langsung oleh Wakil Rektor 1 Unusa Prof. Kacung Marijan, Ph.D. melalui aplikasi zoom. Dua narasumber yang terdiri […]
Surabaya – Wakil Rektor 1 Unusa Prof. Kacung Marijan, Ph.D. mengapresiasi gelaran webinar repositori institusi yang diadakan oleh Perpustakaan Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) bersama dengan Forum Perpustakaan Perguruan Tinggi Indonesia (FPPTI) Jawa Timur. Kegiatan ini dilaksanakan selama 2 sesi, tanggal 7 April 2020 dan tanggal 14 April 2020. Prof. Kacung menilai gelaran webinar itu […]
Surabaya Tim Asesor Perpustakaan Nasional (Perpusnas) Republik Indonesia melakukan visitasi di Perpustakaan Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa). Kegiatan ini merupakan rangkaian visi misi Unusa untuk menjadikan perpustakaan Unusa terakreditasi. Tim asesor terdiri dari 3 orang masing-masing Dra. Zurniaty Nazrul, MLs dari Perpustakaan Nasional didampingi Sri Rahayu, S.Sos dan Sri Wahyu Hastarini, S. Sos dari Dinas […]