Surabaya – Salah satu alumni Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) Rifqotul Muarrifah S.S.T menjadi salah satu analis kesehatan atau Ahli Teknologi Laboratorium Medik (ATLM) di Wisma Atlet. Hal ini sudah menjadi niatnya sejak merebaknya virus corona di Wuhan, Tiongkok untuk menjadi relawan medis untuk menangani virus corona. Lolos untuk menjadi relawan Analis Kesehatan di Wisma […]
Author Archives: Humas UNUSA
Surabaya – Perlu adanya suport dari masyarakat kepada penderita virus corona. Bentuk dukungan itu dengan tidak membully atau bahkan menjauhi orangnya lantaran terjangkit virus corona. Ketua Tim Satuan Tugas (Satgas) Siaga Covid-19 dari Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa), dr. M Fifin Kombih menjelaskan dengan dukungan dari masyarakat sekitar menjadi dorongan tersendiri bagi pasien untuk bisa […]
Surabaya – Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Kedokteran dari Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) bersama dengan Ikatan keluarga Alumni (IKA) Mahasiswa Kedokteran Unusa menggalang donasi untuk pembelian alat pelindung diri (APD). Dari hasil penggalangan dana yang dibuka pada 25 Maret hingga 3 April 2020 ini, terkumpul sekitar Rp 45,2 juta. Wakil ketua koordinator penggalangan dana, […]
Surabaya – Wabah virus Corona yang kian merebak menjadikan salah satu profesi kesehatan yang jarang terjamah salah satunya Analis Kesehatan atau Ahli Teknologi Laboratorium Medik (ATLM). Selain dokter dan perawat, profesi ATLM sangat berperan aktif untuk menangani virus corona. Salah satu dosen Analis Kesehatan dari Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa), Gilang Nugraha S.Si.,M.Si menjelaskan peran […]
Surabaya – Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) menggelar ujian proposal skripsi lewat daring. Cara tersebut dilakukan selama perkuliahan secara daring yang dilakukan Unusa selama pandemik penyebaran virus corona. Direktur Akademik dan kemahasiswaan (AKMAWA) Unusa, Umdatus Soleha M.Kes menjelaskan langkah ini diambil selama proses perkuliahan daring yang dilakukan Unusa. Meskipun merebaknya virus corona tidak menjadi penghalang […]
Surabaya – Penyebaran virus corona yang semakin lama semakin menyebar pesat membuat masyarakat ketakutan. Hal ini membuat banyak masyarakat yang melakukan tindakan yang sepatutnya tidak dilakukan seperti melarang pasien yang masuk dalam Orang Dalam Pantauan (ODP), Pasien Dalam Perawatan (PDP) atau bahkan suspact virus corona untuk tinggal dilingkungan hingga mengusirnya. Kondisi ini membuat salah satu […]
Surabaya – Ketakutan masyarakat terhadap virus corona membuat banyak yang menyalahgunakan beberapa alat medis seperti handscoon dan alat pelindung diri (APD). Ini membuat Ketua Tim Satuan Tugas (Satgas) Siaga Covid-19 dari Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa), dr. M Fifin Kombih menyangkan aksi dari masyarakat tersebut. Hal ini disamping sulitnya petugas medis yang merawat pasien corona […]
Surabaya – Merebaknya Virus Corona di Indonesia membuat Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) mulai melakukan tes secara dalam jaringan (daring) untuk penerimaan mahasiswa baru (PMB). Langkah ini dilakukan untuk memudahkan calon mahasiswa baru untuk melakukan tes masuk ke Unusa. Ketua PMB Unusa, Drajad Uji Cahyono, S.Kom menjelaskan Unusa sudah menerapkan pendaftaran daring. Sehingga calon mahasiswa […]
Yuk pelajari Istilah-istilah penting dalam Corona Virus Disease (COVID-19) ? Dapatkan Informasi Lainnya di : www.unusa.ac.id Dan Media Sosial kami : Instagram : unusby Facebook : unusby Twitter : @unusby unusa #unusby #universitasnahdlatululamasurabaya #universitasnusurabaya #sma #smk #smkbisa #corona19 #covid19 #haimarkbro
Surabaya – Banyak masyarakat yang mengeluh jika sering menggunakan hand sanitizer atau sabun menjadikan tangan melepuh. Penggunaan hand sanitizer dan mencuci tangan dengan sabun yang berlebihan menjadi salah satu penyebab iritasinya kulit tangan. Ketua Tim Satuan Tugas (Satgas) Siaga Covid-19 dari Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa), dr. M Fifin Kombih menjelaskan jika bahan hand sanitizer […]