Tag Archives: Prof. Dr. Ir Achmad Jazidie

Gandeng Unusa, Dinas Koperasi Surabaya Sosialisasikan Koperasi Syariah

Surabaya: Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) digendeng Dinas Koperasi dan UMKM Kota Surabaya untuk mengadakan Seminar Koperasi Syariah se-Surabaya. Kegiatan ini merupakan Bentuk konkret Dinas Koperasi Kota Surabaya untuk memberikan pemahaman lebih kepada masyarakat terhadap Lembaga Keuangan Berbasis Syariah, Kamis (26/5) pagi. Seminar di Ruang Serbaguna RSI Jemursari ini dihadiri Rektor Unusa, Prof. Dr. Ir. […]

Unusa Ciptakan Enterpreneur Rahmatan Lil Alamin

SURABAYA: Banyak enterpreneur bermunculan atau dilahirkan oleh universitas. Namun banyak juga enterpreneur yang memiliki sifat tamak dan tidak jujur, sehingga banyak usaha yang telah lama dirintis tiba-tiba jatuh bangkrut. Demikian diungkapkan Rektor Universitas Nadhaltul Ulama Surabaya (Unusa), Prof . Dr. Ir, Achmad Jazidie M.Eng, dalam acara seminar bertema “ Enterpreneur Rahmatan Lil’ Alamin, Kenapa Tidak […]

Prodi PG-PAUD Menyelenggarakan Kuliah Pakar Pengembangan Kurikulum 2013

Surabaya– Senin, 2 mei 2016 bertepatan dengan Hari Pendidikan Nasional, Program Studi Pendidikan Guru-Pendidikan Anak Usia Dini menyelenggarakan kuliah pakar dengan tema “Pengembangan Kurikulum 2013 di lembaga Pendidikan Anak Usia Dini”. Dihadiri sedikitnya 140 mahasiswa PG-PAUD dan tamu undangan dari Yayasan Merlion International School Surabaya. Diundang sebagai pembicara, Dr. Rachma Hasibuan, M.Kes., Dosen PG-Paud Unesa, […]

Harlah ke-2 Hima Ners Unusa

SURABAYA – Profesi perawat menjadi salah satu profesi idaman di era Masyarakat Ekonomi Asean (MEA). Karenaya perawat dituntut untuk bisa memiliki kemampuan lain yang bisa menunjang profesinya sehingga mampu berkarier di negara lain. Salah satu kemampuan itu adalah bahasa. Bahasa internasional mutlak harus dikuasai. Di samping itu bahasa-bahasa negara yang akan dituju juga harus dipahami. […]

UNUSA Siapkan Program S2 Keperawatan

SURABAYA – Menyusul Akreditasi B yang diterima Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (UNUSA), untuk program studi keperawatan dan profesi perawat (ners), kini perguruan tinggi swasta yang  memfokuskan pada komptensi dibidang kesehatan, sedang menyiapkan program strata dua (S2) untuk Program Studi Keperawatan. Demikian disampaikan Rektor UNUSA Prof Dr Ir Achmad Jazidie M.Eng, Jumat (4/3) siang. “Syukur Alhamdulillah beberapa […]

Unusa Menggelar Workshop Audit Mutu Internal

URABAYA – Unusa, di usianya menjelang 3 tahun terus berupaya untuk meningkatkan kualitas. “Dengan Plan Do Check Action (PDCA) plus Inovasi atau Improvement, Unusa terus berbenah agar mampu mewujudkan visi dan misi Unusa” ujar Wakil Rektor II Unusa, Drs. Salamun, M.Kes. Hal itu disampaikan pada kegiatan Workshop Audit Mutu Internal yang diselenggarakan oleh Lembaga Penjaminan […]

Pelatihan Dasar Resusitasi Bagi Bayi dan Ibu Bersalin

SURABAYA – Tingginya angka kematian pada Ibu dan bayi saat melahirkan atau bersalin di Indonesia, menggugah para alumni mahasiswa Universitas Nahdlatul Ulama (Unusa) untuk mengadakan pelatihan Dasar Resusitasi bagi bayi dan Ibu bersalin, atau disebut dengan Basic Maternal Neonatal Recucation (BMNR). Kegiatan ini diselenggarakan oleh Fakultas Keperawatan dan Kebidanan Unusa yang bekerjasama dengan Badan Pelatihan […]

Pengarahan Akreditasi Program Studi Menuju Program Studi Terakreditasi Unggul oleh Ketua LAM-PT Kes

SURABAYA – Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN PT) kini tidak lagi melakukan penilaian atau menerbitkan surat akreditasi kepada tiap-tiap program studi (prodi) di perguruan tinggi (PT) khususnya di bidang kesehatan. Karena Kementerian Ristek dan Teknologi Pendidikan Tinggi (Kemenristek Dikti) sudah membentuk sebuah lembaga mandiri yakni Lembaga Akreditasi Mandiri Perguruan Tinggi Kesehatan (LAM PT Kes). […]

Es Krim Biji Nangka untuk Ibu Hamil Buatan Mahasiswa UNUSA

Mahasiswa dan mahasiswi Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (UNUSA) program studi D3 Kebidanan dan S1 Gizi berkolaborasi membuat es krim Binang (Biji Nangka) yang cocok untuk dikonsumsi oleh ibu hamil agar terhindar dari penyakit anemia serta cocok juga untuk kesehatan bayi yang dikandungnya. Sofiatul Manona, mahasiswi program studi D3 Kebidanan, mengatakan bahwa biji nangka memiliki kandungan […]

Gus Ipul Apresiasi Rencana UNUSA Kerjasama Double Degree dengan UNP

Rencana Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) membangun kerjasama internasional untuk program gelar ganda (double degree) dengan University of Northern Philippines diapresiasi oleh Wakil Gubernur Jawa Timur Drs. H. Saifullah Yusuf. Apresiasi tersebut disampaikannya seusai Rapat Terbuka Senat Unusa Pengukuhan Mahasiswa Baru Tahun Akademik 2015/2016 di Ruang As Shofa Masjid Al Akbar Surabaya, Minggu (6/9). Dengan […]