Tag Archives: civitas unusa

Muslimat NU Lamongan Ikuti Kuliah SI PG PAUD  di Unusa

Surabaya – Puluhan muslimat Nahdlatul Ulama (NU) Lamongan mengikuti kuliah perdana program studi S1 PG PAUD Universitas NU Surabaya (Unusa). Kuliah membahas sosialisasi aplikasi zoom dan classroom di laboratorium computer based test (Lab CBT) 4 di lantai 7, Tower Unusa, Kampus B, Kamis (5/12). “Para muslimat ini tercatat sebagai mahasiswa S1 PG PAUD Unusa program […]

Dosen Unusa Mengajar Ilmu Komputer di Guilin University China

Surabaya – Dua dosen program studi Sistem Informasi Fakultas Teknik Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) menjadi dosen tamu di Guilin University of Electronic Technology (GUET), Guangxi, Cina. Mereka adalah Rizqi Putri Nourma Budiarti MT dan Ima Kurniastuti ST. Keduanya akan mengajar ilmu komputer di GUET, mulai 8 Desember 2019 hingga Januari 2019. Pada Kamis pagi […]

Mahasiswa Unusa Ikuti Aksi Hari AIDS Sedunia

Surabaya – Mahasiswa Universitas Nahdhatul Ulama turut dalam aksi peringatan hari AIDS sedunia yang jatuh pada tanggal 1 Desember. Aksi ini digelar guna mengedukasi masyarakat bahwa orang-orang ODHA (Orang Dengan HIV/AIDS) tidak seharusnya dijauhi, apalagi harus menerima stigma buruk dari masyarakat. Mahasiswa Unusa menggelar aksi bersama para relawan dan aktivis dari berbagai kampus di Surabaya […]

Asah Diplomasi, Mahasiswa Unusa  Ikuti Simulasi Sidang PBB

Bali –  Sofi Azilan Aini dan Priyagung Gusmantara, dua mahasiwa  Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa), lolos menjadi delegasi Asia World – Model United Nation (MUN) III yang digelar di Nusa Dua Bali. MUN merupakan simulasi Sidang PBB bagi generasi muda dari seluruh dunia untuk mengasah kepemimpinan, negosiasi dan diplomasi. “Tentunya bersyukur dan sangat bangga, karena […]

Mahasiswa PGSD Unusa Menangkan The Best Blog SEA-Teacher

Surabaya – Ulvi Nur Laily, mahasiswa Prodi S1 PGSD Unusa, masuk dalam daftar penulis blog terbaik versi Batch SEA-Teacher ke-8. Blog milik Ulvi yang bernama ulvilaily.wordpers.com masuk dalam deretan 36 blog terbaik dari 343 peserta. Ulvi menerima kabar dirinya termasuk 36 blogger terbaik pada Jumat (8/11). Kabar disampaikan Koordinator Tim SEA-Teacher Unusa Nafiah, S.Pd.I., M.Pd […]

Warek 1 Tutup Rangkaian Dies Natalis VI Unusa

SURABAYA – Wakil Rektor 1 Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) Prof Kacung Marijan Drs MA PhD menutup secara resmi rangkaian kegiatan Dies Natalis ke-6 Unusa tahun 2019. Prof Kacung mengajak sivitas akademis Unusa berbuat yang terbaik agar muncul hal baik buat Unusa di Dies natalis ke-9 tahun 2022. “Alhamdulillah sudah saatnya dies natalis ke-6 Unusa […]

Unusa Hadirkan Tiga Kluster Kuliah Pakar

 Surabaya – Kuliah tamu dengan mengundang para pakar yang berkompeten di bidangnya adalah satu satu upaya Universitas Nahdlatul Ulama (Unusa) memberi wawasan baru kepada mahasiswa. Sekaligus menunjang kesiapan mahasiswa saat terjun di dunia kerja. Seperti kuliah tamu Meet The CEO mengundang Dr Ir Ira Pupadewi MDM, Direktur Utama PT ASDP Indonesia, yang digelar di Auditorium […]

Cara Aman dan Tepat Menolong Korban Kecelakaan

  Surabaya – Nafas buatan sering kali diberikan ketika menemukan seseorang yang mengalami henti nafas. Tujuanya agar korban bisa segera tertolong dan nafas kembali normal. Namun ternyata, tindakan pertolongan dengan cara tersebut harus dihindari jika tidak mengenal korban dan mengenal rekam medisnya. Pasalnya  pemberian nafas buatan justru rentan menularkan banyak penyakit. “Jika tidak kenal, kita […]

Rektor Unusa Resmikan GENUS, Gencarkan Program Internasionalisasi

Surabaya – Tak ingin jadi jago kandang, Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) menggencarkan kegiatan internasionalnya. Kehadiran Global Engagement Nahdlatul Ulama of Surabaya (GENUS) bakal meningkatkan jalinan kerja sama dengan berbagai perguruan tinggi internasional. GENUS yang merupakan wadah untuk mengelola dan mengkoordinasikan semua kegiatan internasionalisasi Unusa, telah diresmikan oleh Rektor Unusa Prof. Dr. Ir Achmad Jazidie, […]

Launching GENUS, Unusa Incar Level ASEAN

Surabaya – Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) melaunching Global Engagement Nahdlatul Ulama of Surabaya (GENUS) pada hari ini (Jumat, 22/11) di Auditorium Tower Unusa, lantai 9, Kampus B, Jemursari. GENUS merupakan wadah yang mengelola dan mengkoordinasikan semua kegiatan internasionalisasi di Unusa. Wakil Rektor I Unusa Prof Kacung Marijan Drs MA PhD mengatakan GENUS merupakan institusi […]