Surabaya Sebanyak 524 mahasiswa Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) mengikuti pembekalan teknis untuk kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN), KKN Pondok Pesantren dan Pemberdayaan Masyarakat merupakan tema yang diusung dalam kegiatan tahunan. KKN merupakan kegiatan terpadu antara pendidikan dan pengabdian kepada masyarakat yang ditujukan untuk pengembangan sosialisasi dan partisipasi kepada masyarakat dalam proses pembangunan. Kegiatan ini […]