Tag Archives: Dosen Unusa

Tingkatkan Kualitas, 55 Dosen Unusa Ikuti Pelatihan AA

Surabaya – Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) menggelar pelatihan Applied Approach (AA) di Kafe Fastron Lantai 3 Tower Unusa Kampus B Jemursari Surabaya, Senin (8/4/2019). Sebanyak 55 dosen mengikuti pelatihan yang difasilitasi oleh Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (L2PT) Wilayah VII. Kegiatan ini ditujukan bagi para dosen baru untuk mendapatkan seritifikasi AA sebagai salah satu persyaratan […]

Dosen Unusa dapat Pengabdian kepada Masyarakat Award 2017

Surabaya – Puncak penganugerahan Pengabdian kepada Masyarakat (Pengmas) Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa), diberikan secara simbolis kepada para dosen yang telah berkontribusi untuk masyarakat. Acara tersebut bertajuk “Unusa Pengabdian Masyarakat Award 2017”, merupakan kick off dari beberapa rangkaian pameran karya ilmiah dan poster Unusa. Berikut disertakan laporan kinerja LPPM (Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat). […]