Pengumuman Beasiswa PPA dan BBP-PPA Tahap 1 2015

Kepada Seluruh mahasiswa UNUSA, yang berminat untuk mengajukan beasiswa PPA dan BBP-PPA Tahap I Tahun Anggaran
2015, segera untuk memenuhi persyaratan dibawah ini :

A. Syarat Umum

1. Jenjang S1/Diploma IV Serendah rendahnya semester 2 dan setinggi tingginya Semester 7 (Belum dinyatakan Lulus 2015)

2. Jenjang Diploma III Serendah rendahnya semester 2 dan setinggi tingginya Semester 5 (Belum dinyatakan Lulus 2015)

3. Melampirkan berkas :

a. Fotokopy KTM

b. Fotocopy Piagam Prestasi minimal tingkat Wilayah

c. Surat keterangan tidak menerima beasiswa

d. Fotocopy KK

B. Syarat Khusus

1. PPA / Peningkatan Prestasi Akademik

a. IPK Minimal 3.00 (Sertakan Fotocopy KHS tiap semester)

b. Surat keterangan penghasilan orang tua

2. BBP-PPA / Bantuan Biaya Pendidikan Peningkatan Prestasi Akademik

a. IPK Minimal 2.75 (Sertakan Fotocopy KHS tiap semester)

b. Surat keterangan penghasilan orang tua

c. Surat keterangan tidak mampu dari RT/RW atau kepala desa setempat

 

Berkas dimasukkan ke dalam Stofmap Folio diberi NAMA, NPM, PRODI, JENIS BEASISWA yang diajukan

 

File pengumuman klik disini

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *