Category Archives: Berita
Gresik: Serangkaian kegiatan Kuliah Kerja Nyata Pembelajaran Pemberdayaan Pesantren Masyarakat (KKN P3M) mahasiswa Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) di Kec. Wringinanom, telah berakhir. Acara penutupan dilangusngkan Sabtu (13/8) malam. Acara penutupan dihadiri anggota Muspika Wringinanom serta jajaran pimpinan Unusa. Rangkaian kegiatan dilakukan selama 3 minggu. Pada acara penutupan dilakukan sedikit berbeda, karena ada acara inagurasi […]
Gresik: Sebanyak 180 mahasiswa Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) mengadakan sosialisasi dan penyuluhan kepada masyarakat desa di wilayah Kecamatan Wringinanom, Sabtu (6/8). Kegiatan ini merupakan rangkaian program Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Kec. Wringinanom Gresik. Selain sosialisasi kesehatan, ada pula program medical chek up dan Penyuluhan Kesehatan yang dilakukan mahasiswa Unusa di Polsek Wringinanom Gresik […]
Surabaya Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) menjadi satu-satunya Perguruan Tinggi Swasta di Jawa Timur yang menyelenggarakan Program Studi S2 Keperawatan Terapan. Hal ini sesuai dengan izin dari Kemenristekdikti dan diungkapkan Direktur Jenderal Kelembagaan Ilmu Pengetahuan, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Kemenristekdikti, Dr. Ir. Patdono Suwignjo, M.Eng.Sc., saat acara Seminar dan Workshop Pendidikan Magister Keperawatan Terapan di […]
Madura: Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) bekerjasama dengan Musyawarah Guru Bimbingan Konseling (MGBK) Provinsi Jawa Timur mengadakan Roadshow Seminar Guru BK di dua kabupaten di Madura, yakni di Kab. Bangkalan dan Kab. Pamekasan. Di dua kabupaten itu, semua guru BK di kabupaten di Madura dilibatkan. Kegiatan di Kab. Bangkalan dihadiri lebih dari 80 guru BK […]
Surabaya Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) mengadakan Seminar dan Workshop Pendidikan Magister Keperawatan Terapan: Kebutuhan, Peluang dan Masa Depannya, Jumat, (1/7). Kegiatan ini dihadiri Rektor beserta jajarannya, Dirjen Kemenristekdikti, Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Timur, Ketua DPW PPNI Jatim, praktisi dan akademisi keperawatan. Acara ini merupakan bentuk tindaklanjut dari keluarnya Surat Keputusan Kemenristekdikti kepada Unusa untuk […]
SURABAYA: Sebanyak 180 mahasiswa Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) dilepas Rektor Unusa, Prof Dr Ir Achmad Jazidie M.Eng, di Kecematan Wringin Anom, Gresik, untuk mengikuti Kuliah Kerja Nyata Program Pembelajaran Pemberdayaan Penastren dan Masyarakat (KKN P3M). Acara pelepasan sekaligus penerimaan peserta dari Unusa ke Pemkab Gresik dihadiri Bupati Gresik, Dr. Ir. H. Sambari Halim Radianto, […]
Surabaya: Sebanyak 160 mahasiswa berlatarbelakang S1 PGSD dan S1 PG PAUD mengikuti Seminar Nasional yang diadakan Program Studi S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar Fakultas Keguruan Ilmu Pendidikan Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa), Sabtu (25/6). Seminar bertema “Pendidikan Dalam Era Masyarakat Ekonomi Asean (MEA)” ini digelar di lantai 3 Aula Kampus A Unusa dengan menghadirkan pakar […]
Sidoarjo Himpunan Mahasiswa (Hima) Ilmu Kesehatan Masyarakat (IKM) Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) mengadakan acara penyuluhan kesehatan sekaligus pemberian santunan anak yatim piatu yang dirangkai dengan kegiatan buka puasa bersama. Acara di pusatkan Desa Gisik Ceman, Sedati, Rabu (15/6). Kegiatan ini diikuti seluruh mahasiswa Ilmu Kesehatan Masyarakat mulai semester 2, 4, dan 6 serta […]
Surabaya Masih dalam rangkaian Dies Natalis ke-3, Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa), Senin (20/6) siang membagikan 500-an bingkisan sembako dan amplop Lebaran kepada pengemudi becak, loper koran, juru parkir, yatim piatu dan lansia di sekitar Kampus A Jl. SMEA Wonokromo Surabaya. Meski Surabaya bercuaca panas, namun lima ratusan masyarakat terlihat antusias terutama tertibnya mengantre jadwal […]