Surabaya – Menyambut bulan suci Ramadan dengan mempertahankan seni-seni islam di zaman modernisasi dan mewujudkan generasi muda yang qurani. Tema kegiatan inilah yang diusung Pimpinan Komisariat Perguruan Tinggi (PKPT) Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama -Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama (IPNU-IPPNU) Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) bersama UKM Seni Qurani Unusa. Kegiatan bertajuk Islamic Festival ini diisi […]
Author Archives: Humas UNUSA
Surabaya – Indonesia dengan pendudukan muslim terbesar dunia memiliki 20 ribu pesantren dengan 4 juta santri. Moral para santri akan berpengaruh besar terhadap kondisi Bangsa Indonesia. “Bangsa Indonesia membutuhkan pemimpin berkarakter rabbani, pemimpin yang mampu menjawab berbagai persoalan bangsa, pemimpin yang berjiwa rahmatan lil alamin. Dan, pemimpin itu lahir dari rahim pesantren,” kata Dekan Fakultas Kedokteran […]
Surabaya – “Garuda cukup di dadaku, kalau kalian para santri ada di hatiku,” kata penyair KH D Zawawi Imron menyapa hadirin pada Haflah Ayo Mondok dan Megengan yang digelar Univeritas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) dan TV 9, Jumat (3/5/2019) malam. Sontak suara lantang ‘Si Celurit Emas’ disambut tepuk meriah para hadirin yang menyaksikan pergelaran […]
Surabaya – Tahun ini program studi (prodi) S1 ilmu Kesehatan Masyarakat (IKM) Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) untuk pertama kalinya menggelar Annual Scientific Meeting (ASM) 2019. Pertemuan ilmiah tahunan dengan tema “Peningkatan revenue sebagai upaya promotif dalam mendukung ketercapaian universal health coverage “ ini sebagai rangkaian kegiatan dies natalis Unusa pada bulan Juli 2019. “Selama […]
Surabaya – Idohatun Nasiroh, Mahasiswa S1 Akutansi Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) resmi menjadi komandan Satuan Resimen Mahasiswa (Satmenwa) 885 Unusa masa bakti 2019-2020. Idohatun menggantikan Nur Birrilina, Mahasiswa S1 PGSD sebagai komandan masa bakti 2018-2019. Tongkat komando Satmenwa Unusa diberikan langsung oleh Pembina Satmenwa Unusa Muhammad Khafid, S.Kep.Ns., M.Si dalam acara serah terima jabatan […]
Surabaya – Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) bersama International Council for Small Business (ICSB) Jatim dan Rabitah Ma’ahid Islamiyah (RMI) atau asosiasi pondok pesantren NU bakal segera memetakan potensi entrepereneur (wirausaha) dari 30 pesantren di Jatim. “Sebagai langkah awal, ada 30 pesantren yang segera dipetakan potensi wirausahanya. Dari pemetaan tersebut akan diketahui jenis pendampingan atau […]
Surabaya – Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKES) Ngudia Husada Madura melakukan studi banding ke Prodi D4 Analis Kesehatan Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa), Selasa (30/4/2019). Studi banding tersebut sebagai persiapan mereka menghadapi akreditasi. “Program studi kami D3 analis, dimana ada ketentuan untuk wajib akreditasi. Karenanya kami merasa perlu studi banding ke Unusa yang sudah terakreditasi. […]
Surabaya – Sebanyak 7 mahasiswa program studi (prodi) D4 Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) memasuki ruangan Humas dan Marketing (Humar) di lantai 4 Tower Unusa Kampus B, pada Selasa (30/4/2019) siang. Mereka membagi-bagikan totebag berwarna hitam. “Terima kasih ya, keren nih bisa dipakai buat bawa bungkus makanan ketimbang pake tas […]
Surabaya – Himpunan Mahasiswa (Hima) Program Studi (Prodi) S1 Pendidikan Bahasa Inggris (PBI) Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) menggelar seminar literasi guna meningkatkan kapasitas individu dan jiwa nasionalisme dikalangan mahasiswa. Acara yang diadakan pada hari kamis, (25/04) di kafe fastron Gedung lantai 3 Unusa ini diikuti oleh seluruh dosen PBI, mahasiswa PBI dan mahasiswa delegasi […]
Surabaya – Peranan guru bimbingan dan konseling (BK) sangat penting. Tidak hanya bertugas mencerdaskan para siswa, tapi juga melayani mereka agar menjadi anak-anak yang berkarakter baik dan mandiri “Oleh karenanya Guru BK juga perlu bersertifikat agar mereka mampu melaksanakan perannya tersebut secara optimal,” kata H Najib Kusnanto SAg MSi, KASI Pendidikan Madrasah Kantor Kementerian Agama […]